Rambut bisa dikatakan salah satu anggota tubuh yang paling penting untuk menunjang penampilan. Dengan semakin banyaknya model rambut yang telah bermunculan di tahun 2013, hal tersebut sedikit banyak mempengaruhi perkembangan gaya warna rambut di tahun 2013. Memang benar dengan model rambut sama namun dengan warna rambut berbeda akan menyebabkan perbedaan yang cukup significan, jadi warna rambut memiliki porsi tertentu untuk mendukung penampilan. Maka, sangat baik untuk mengetahui prediksi trend warna rambut 2013 sehingga penampilan akan tetap terjaga uptodate atau tidak ketinggalan jaman dan tetap menimbulkan kesan modis.
Trend warna rambut seperti dipped dyed ends, bold hair colors, dan low light merupakan trend warna tahun lalu, mungkin di tahun 2013 tidak akan mengalami perubahan yang signifikan karena pola warna rambut tersebut masih terlihat kuat. Mungkin ada satu yang bisa menjadi kuda hitam yaitu tren warna ombre. Mungkin nama-nama yang disebut diatas masih wam ditelinga kita, jadi nanti langsung ke contoh modelnya saja untuk lebih jelas dan lebih paham jenis-jenis model warna rambut. Oh iya hampir lupa, tren lain yang perlu diperhatikan tahun ini adalah tren warna yang sudah familiar dipakai seperti warna pirang, warna hitam pekat, dan warna pelangi (Rainbow Color Streaks).
Baca juga artikel tentang rambut yang lain :
Contoh model trend warna rambut 2013
1. Ombre
2. Warna Rambut Semi pirang
3. Rainbow Color Streaks
4. Streaks of Color/Dipped Dyed Ends
5. Extreme Color
6. Warna Rambut Semi Natural Korea
7. Warna Rambut Pirang
8. Rambut Warna Hitam
Semua gambar diambil dari google image
Maka setelah melihat contoh model warna rambut diatas, silahkan pilih mana yang cocok untuk anda gunakan sebagai warna rambut 2013. Warna kulit wajah mempengaruhi kecocokan dengan warna rambut yang akan dipilih, jadi sesuaikan dengan warna kulit wajah untuk mendapatkan tampilan yang maksimal